MARCH
MARCH
MilitaryMarchorchertralnasheedChoirBrassAllegromaestoso110–120BPM4/4OptimisEnergikMegahBerwibawaMarchKlasik/FormalPop-OrchestralAnthemKeys
[Verse 1]
Di bumi Sampang yang relijius
Berdiri kokoh MIN Sampang tercinta 
Tempat menempa ilmu nan tulus
Membangun bangsa, Bakti pada agama

Berlandaskan iman dan ketakwaan
Ilmu dan amal diselaraskan 
Menjaga adab dalam peradaban
Wujudkan mimpi di masa depan

[Chorus]
MIN Sampang Melesat... 
Maju, Penuh Empati, Literat, 
Beretika luhur, Santun pekerti, 
Agamis dijiwa, 
Terampil nyata raih prestasi!

[Verse 2]
Generasi Ulul Albab tujuan kita
Zikir dan Pikir dalam satu jiwa
Menjaga amanah dalam berkarya
Saleh sosial bagi sesama

Cinta dan kasih nafas mendidik
Smart Madrasah jadi tradisi
Menjawab zaman yang kian pelik
Dengan teknologi dan kemurnian hati

[Chorus]
MIN Sampang Melesat... 
Maju, Penuh Empati, Literat, 
Beretika luhur, Santun Pekerti, 
Agamis dijiwa, 
Terampil nyata raih prestasi!

[Final Chorus]
MIN Sampang... Jaya!
Ikhlas Beramal demi Indonesia!